Info Harga Proyektor, Spesifikasi Proyektor Terkini

Wednesday, January 11, 2017

7 Merk Proyektor TV Yang Bagus

Proyektor TV Yang Bagus - Selamat siang, kali ini ProyektorPedia akan membahas mengenai Proyektor TV Yang Bagus. 

Baca juga artikel ProyektorPedia sebelumnya yang membahas Informasi Jual Proyektor Mini Murah Kaskus

Proyektor TV merupakan jenis proyektor yang secara tipikal dapat dihubungkan dengan televisi, tetapi seringkali juga dilengkapi dengan konektivitas lebih lengkap sehingga bisa dihubungkan pula dengan perangkat-perangkat selain dekstop dan laptop. Sering kali juga, proyektor TV didesain portable. 

Dibawah ini ada 7 jenis Proyektor TV dengan berbagai merk yang kami rekomendasikan unutk Anda yang ingin membeli Proyektor TV : 


No.
Merk Proyektor TV
Spesifikasi
Harga
1.
Sony Proyektor VPL-EX295 (White) 

proyektor tv yang bagus.jpg

  • Teknologi: LCD
  • Brightness: 3.800 lumens
  • Contrast ratio: 3.700: 1
  • Resolusi:  1024 x 768Aspect Ratio: 4 : 3
  • Garansi Resmi Distributor 1 Tahun/ 1000 jam

Rp. 17.990.000
2.
LG PH130 Portable TV Projector 

merk proyektor paling bagus.jpg

  • Compact projector
  • HD Resolution (1280x720)
  • Bluetooth Sound
  • Built-in Battery

Rp. 7.856.790
3.
Excelvan CL720 Multi-function LED Projector with Analog TV Interface for Home Business Education - EU PLUG (Black) 

proyektor terbaik untuk home theater.jpg

  • Analog TV interface
  • 3000 lumen with 2000:1 contrast ratio
  • 2 x HDMI input ports and 2 x USB ports
  • HD 1080P
  • 20 degree manual keystone correction.
  • Long LED lamp life up to 50,000 hours.
  • Connect your phone via MHL cable
  • Total 23 languages, can add any language as customer require.
Rp. 4.388.000
4.
GOLDFOX PH580 LCD Projector (Black)

tips memilih proyektor untuk home theater.jpg

  • Features 1280 x 800 standard resolution, support 1080P HD input the scale of screen is 4:3 or 16:9, delivers great image quality
  • High output brightness can be up to 3200 lumens, 3 times brighter than competitive models
  • Picture switch from 16:9 and 4:3 to meet your different demands
  • Manual focus adjusting get picture from 30 to 150 inches, and the distance of projection is from 2 to 5 meters
  • Comes with keystone correction function to get wonderful picture and clarity, easy image adjustments
  • Increase multiple ports, including HDMI/TV/AV/VGA/S terminal/USB/audio input (RCA terminal x 2, left and right sound channel) built-in speakers (2 w * 2)
  • LED lamp, works for over 20000 hours, never need to replace
Rp. 3.129.588
5.
Akana’s Mini Proyektor TV 180 - Black 

proyektor terbaik untuk presentasi.jpg

  •  TV Tunner internal
  • 180 ANSI lumens
  • Dapat menerima input dari berbagai macam media
  • Ringan hanya 250 Gram
  • Optional wireless connection

Rp. 2.500.000
6.
TiFo Cheerlux CL720 LED Projector 

proyektor murah berkualitas.jpg

  •  3000 Lumens
  • Lamp life: 50000 hours
  • 2 * HDMI, 2 * USB port, VGA (PC), Composite A / V, Audio out (L / R), Analog TV built-in
  • Native Resolution: 1280 x 800

Rp. 2.249.000
7.
G-Holic LED Mini Projector C6 - White 
daftar harga proyektor mini.jpg

  • Kecerahan : 1200 lumens
  • Lensa : F=125mm (Manual)
  • Native Resolution : 800x480 support 720p 1080p
  • Aspect Ratio : Native 16:9, kompatibel 4 : 3
Rp. 1.700.000

Semoga dengan artikel ini dapat membantu Anda yang ingin mencari proyektor TV, dan mungkin harga yang tertera diatas akan berbeda dengan harga disetiap toko elektronik. 


SEKIAN ^_^

0 comments:

Post a Comment

Apa masih ada yang ingin ditanyakan dari Postingan di Atas?

 

Teknologi

Resources

Travel